Cara Jual Mobil Bekas COD Aman & Nyaman

Tips aman jual mobil bekas pribadi, showroom cara COD yang aman dan nyaman terhindar dari penipuan dan bawa kabur kendaraan.

banyak kasus kejahatan jual beli mobil bekas mulai dari penipuan segitiga atau bawa kabur mobil pada saat check unit jual mobil cod menjadikan setiap orang yang jual mobil bekas harus lebih hati2 dan waspada.

Sebagai penjual mobil bekas harus waspada dan hati2 perhatikan 5 tips dibawah:

  1. Lokasi COD ditempat ramai dan kalau bisa siang hari
  2. Wajib membawa teman, keluarga untuk jaga2
  3. Pada saat calon pembeli test drive wajib di barengi pemilik mobil 1-2 orang (antisipasi bawa kabur mobil) lebih aman 2 orang lebih.
  4. Jangan pernah turun mobil dengan alasan apapun pada saat test drive karena ini bisa menjadi modus penipuan bawa kabur mobil
  5. Check dan pastikan uang transfer telah 100% masuk jika cara bayar transfer bank, jika cash lebih baik hitung ulang dan langsung stor ke bank menghindari uang palsu.

Ok, demikian tips sederhana aman dan nyaman jual beli mobil bekas dengan cara COD.

READ :  Manfaat, Cara buang uap mesin PCV (Blow-by) mobil diesel