Informasi panduan, syarat & cara daftar google adsense blog 100% diterima untuk blog indonesia & bule
Bloger pemula wajib paham tentang ilmu blogger jika ingin mendapatkan penghasilan dari iklan google adsense sehingga bisa menjadi pasive income jangka panjang dan hasilnya cukup lumayan tidak kalah dengan gaji PNS atau karyawan perusahaan.
Kamu bisa mulai menjadi blogger sambil kerja atau full blogger, sehingga bisa membangun blog secara maksimal yang nantinya ini sebagai syarat dasar dalam pendaftaran Google adsense.
Daftar ISI
Kenapa Selalu gagal dafttar Google Adsense ?
DITOLAK !! – Pada umumnya blogger baru ingin cepat mendaftaran blog menjadi publisher google adsense namun ini cara salah sehingga akan mendapatkan gagal / ditolak saat pengajuan google adsense, ini berlaku untuk Addsite / tambah URL blog untuk akun adsense yang sudah disetujui.
Supaya dalam permohonan, daftar Google adsense blog bisa 100% full appproved ikuti panduan, syarat dibawah yang akan admin sampaikan secara singkat dan jelas.
Syarat Blog mendaftar Google Adsense
- Pastikan umur blog lebih sekurang2nya > 6 bln atau 1 thn
- Topik konten tidak melanggar TOS adsense, Kebijakan Konten.
- Lengkapi menu konten seperti: About, Disclaimer, Kebijakan Privasi, Kontak dan info pendukung lainya
- Jumlah Post Artikel minimal 100-500 / 1 blog
- Tulis Artikel Yang Unik, Original dan bermanfaat untuk Pembaca
- Jumlah Traffic / PV harian adalah 1-2k / Hari (khusus traffic organik)
- Selama proses pengajuan Google adsense hindari traffic dari sosial media.
- Jumlah kata dalam 1 artikel : 500 – 850 kata
- Gunakan Tema / Template blog yang simple sehingga memudahkan pembaca dalam navigasi konten
- Pastikan Loading blog cepat sehingga memberikan pengalaman baik untuk pembaca
- Bahasa blog bisa pilih: Indonesia / Bule.
- Plaform Blog WordPress + Hosting atau juga Bisa Blogger
- Update konten minimal 3-4 x / 1 minggu, Update setiap hari akan lebih bagus
Ket: Syarat diatas adalah persyaratan wajib sebelum melakukan permohonan kerjasama google adsense sehingga kemungkinan di terima 99% jika semua syarat telah dipenuhi.
Cara Daftar, Buat Google Adsense
Secara resmi google adsense telah membuat panduan lengkap secara singkat dan mudah dipahami oleh pemula sehingga admin rekomendasikan baca pada laman blog resmi: https://support.google.com/adsense/answer/7402253?hl=id
Semua cara daftar google adsense untuk bloger WordPress atau blogger hampir sama, namun WordPress + Server setidaknya paham tentang manegement WP-admin > Plugin Google Adsense.
Admin disini tidak membahas secara teknis karena akan panjang khusus adsense wordpress server sendiri, nanti akan ada postingan terpisah untuk membahas tentang ini.
Jasa Addsite Google Adsense 100% Full Approved
Apabila kamu tidak mau repot, tidak paham secara teknik selama pendaftaran selalu di tolak google adsense bisa gunakan jasa kami, info lengkap:
Diclaimer Google Adsense
Google adsense tidak bisa menerima semua jenis , topik konten sehingga sebelum melangkah dalam proses pengajuan baca TOS kebijakan konten.
Waktu proses pendaftaran bisa cepat, lambat tergantung jumlah antrian dan jam kerja team verifikasi Google adsense karena akan di review secara manual.