Review Ban Mobil paling Senyap Low Noise, Bagus


Apa Merk, Jenis Ban mobil low noise, senyap, tidak bising, aman dijalan Indonesia ?

Review Ban Mobil Ring 14, 15, 16, 17, 18 Penumpang MPV, Sedan, CityCar paling senyap (Low Rolling Noise), nyaman empuk & kualitas bagus untuk jalan TOL dan Aspal Indonesia.

 

Merk Ban Mobil Low Noise + Bagus

Brand / Merk, tipe ban mobil kualitas bagus senyap, Low Noise

1. Ban Mobil BRIDGESTONE Turanza T005A

Nikmati perjalanan lebih tenang – senyap (silent), tidak noise, lebih aman empuk & lebih menyenangkan. Turanza T005A dirancang dengan teknologi Bridgestone yang canggih untuk memenugi kebutuhan Anda di jalan bersama keluarga.

» Order Ban Online: https://tokopedia.link/ldBiaqQwfFb

Ukuran Ring Ban : 14, 15, 16, 17, 18, 19, 20

Grip ban yang sangat bagus dengan tipe model mereduksi tingkat noise lebih kecil dan nyaman untuk berbagai kondisi jalan.

Keunggulan Turanza T005A

  1. Menjadi ban mobil paling senyap / low noise No.1
  2. Rasa Empuk & Keselamatan No.1
  3. Lebih Nyaman (comfortable) dipakai jalan basah / kering
  4. Grip menckram secara maksimal
  5. Daya tahan ban lebih awet
READ :  OLI Mobil Diesel Minim Penguapan, Bagus Merk Apa?

NOTE: Estimasi harga pasaran ban Turanza T005A Bridgestone: Rp 800.000 – 1.500.000 / 1 ban, besaran harga satuan sewaktu2 dapat berubah.

 

2. Ban Mobil DUNLOP SP SPORT LM705

» Order Ban Online: https://tokopedia.link/ldBiaqQwfFb

Teknologi baru Dunlop dalam desain ban (profil dan pola telapak), yang dapat mengefektifkan fungsi dinding samping dan telapak ban, sebagai peredam getaran ban di jalan bergelombang, sehingga meningkatkan kenyamanan dan kesenyapan.

Tersedia Ukuran Ring Ban : 14, 15, 16, 17, 18, 19, 20

Keunggulan ban

  • Efektif menyerap kejutan dari permukaan jalan karena mengadopsi profil dinding samping ban yang baru.
  • Efektif menyerap kejutan yang lebih merata untuk meredam getaran dari permukaan jalan dengan menggunakan jumlah blok telapak yang lebih banyak.
  • Menyerap kejutan dan meredam getaran dari permukaan jalan dengan profil telapak baru (jejak telapak baru).

Estimasi Harga ban

Harga pasaran ban dunlop mobil SP SPORT LM705 mulai: Rp 600.000 – 900.000 / 1 ban, Hrg sewaktu2 dapat berubah.

Video Ulasan (Review):

Pengujian langsung dan test drive uji kebisingan, kenyamanan dan kemanan ban oleh pakar OTO Indonesia secara real:

 

3. Ban Mobil GT Radial CHAMPIRO HPY

» Order Ban Online: https://tokopedia.link/apNcLDzxfFb

merk ban GT radial juga mengeluarkan produk ban mobil khususnya ban mobil penumpang yang memiliki fitur low noise, senyap & tidak bising (Comfort).

READ :  Kontak, Telepon : Sales Marketing Mobil Mitsubishi Wonosobo

Ada 2 type ban GT radial:

  1. GT RADIAL – CHAMPIRO HPY
  2. GT RADIAL – CHAMPIRO LUXE

Note: Ukuran ban type CHAMPIRO HPY lebih lengkap mulai ring 14 – 22 sedanglan type Luxe cuma ada ring 16 saja.

Harga satuan

Harga ban GT radial mulai: Rp 750 rb – 1,2 jt (tergantung ukuran).

Fitur & Keunggulan

Fitur Keunggulan
Pola telapak yang asimetris KEAMANAN: Daya cengkeram dan traksi prima baik dijalan basah maupun kering, KENYAMANAN: Tingkat kebisingan rendah, meskipun dalam kecepatan tinggi
Rib tengah yang solid KEAMANAN & KENYAMANAN: Menjamin stabilitas dalam pengendalian serta reaksi kemudi yang cepat
Empat alur utama yang lebar KEAMANAN: Menjamin penepisan air yang cepat
Kompon Silika performa tinggi KEAMANAN: Mencengkram kuat di jalan basah serta menghasilkan hambatan gulir yang rendah

 

4. Ban Mobil MICHELIN Primacy 3 ST

» Order Ban Online: https://tokopedia.link/apNcLDzxfFb

Ban MICHELIN Primacy 3 ST menjaga kebisingan tetap di luar dan kenyamanan di dalam. Beralihlah ke perjalanan yang lebih aman dan tenang setiap hari.

Pengalaman Berkendara yang Tidak Bising Terbaik dan Berkelas, Lebih tidak bising 8% dibandingkan rata-rata para pesaing.

Fitur

  • Keamanan Maksimum

Jarak pengereman lebih pendek 2,2 meter pada jalan yang basah dibandingkan dengan para pesaing utamanya.

  • Lebih awet

Lebih awet 25% dibandingkan dengan generasi sebelumnya***

Semua ban MICHELIN dijamin oleh Garansi Terbatas Produsen Standar, yang mencakup cacat dalam pengerjaan dan bahan material yang digunakan pada telapak ban asli selama 6 tahun dari tanggal pembelian.

Harga

Harga satuan ban dipasaran Ban MICHELIN Primacy 3 ST: Rp 1 jt – 1,2 jt / 1 ban, note: harga sewaktu2 dapat berubah.

 

Pilihan Ban Mobil Terbaik

3 rekomendasi Ban mobil oleh admin, tidak berisik (low noise) namun harga lebih murah:

  1. Turanza T005A Bridgestone
  2. HELIN Primacy 3 ST
  3. Dunlop mobil SP SPORT LM705,

Baca Juga:

25 – 28 PSI : Tekanan Angin Ban Innova (Empuk & Nyaman)


Updated: December 4, 2023